Skip to content

Kabar Kriminal

Seputar Peristiwa dan Kriminal Terkini

Menu
  • Berita
  • Binkam
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Daerah
Menu

Kegiatan Foging Bidokes Polda NTB di Mako Polsek Gerung, Cegah Penyakit Demam Berdarah

Posted on Agustus 3, 2022

Lombok Barat, NTB – Kegiatan Foging Bidokes Polda NTB di Mako Polsek Gerung, menyasar sebagai langkah antisipasi menyebarnya penyakit demam berdarah (DB), Rabu (3/8/2022).

Kapolsek Gerung AKP Agus Pujianto, S. Pd mengatakan langkah ini sebagai antisipasi menyebarnya penyakit demam berdarah (DB) yang dapat mengancam kesehatan personil yang berada di lingkungan Mako Polsek Gerung Polres Lobar.

“Mecegah menyebarnya penyakit demam berdarah (DB) yang dapat mengancam kesehatan personil yang berada di lingkungan Mako Polsek Gerung Polres Lobar,” katanya.

Yang mana penyakit demam berdarah (DB) dapat mengancam kesehatan Personil jaga maupun Lingkungan asrama tempat tinggal anggota. Sehingga kegiatan ini untuk membunuh jentik nyamuk Aedes Aegypti penyebab demam berdarah di lingkungan Mapolsek Gerung.

“Adapun kegiatan tersebut menyasar pada seluruh area Polsek Gerung baik ruangan kerja, kamar mandi, ruang tahanan. Termasuk tempat parkir kendaraan, dan asrama tempat tinggal anggota, yang diperkirakan menjadi tempat bersarang maupun berkembang biaknya nyamuk aides aegypti,” bebernya.

Dalam kegiatan Foging Bidokes Polda NTB di Mako Polsek Gerung ini dihadiri oleh dr. Fita Nirmalisti, Bripka Agus Supriyanto, Pengku Maulina Purnamawati. Kemudian Pengku Hery Adrizal dan Pengatur Buhari Ardiansyah.

“Seluruh rangkaian kegiatan berahir pukul 08.30 Wita berjalan aman dan lancar. Harapannya, melalui langkah pencegahan ini, terhindar dari penyakit Demam Berdarah. Sehingga dalam memberikan pelayanan kepada Masyarakat semakin maksimal,” harapnya.

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Recent Posts

  • Polsek Lembar Lakukan Pemantauan Harga Bahan Pokok Saat Bulan Ramadhan
  • Bangun Sinergitas, Kapolsek Suela Sambangi Kediaman Tokoh Agama
  • Polsek Labuapi Lakukan Pengaturan Lalulintas Siang
  • Bhabinkamtibmas Dan Babinsa Desa Paok Pampang Lakukan Pemantauan Penyaluran BLT DD Tahap I
  • Membuat Hajat Keramaian Harap Lakukan Koordinasi Dengan Kepolisian, Himbau Kapolsek Sakra Barat
  • Polsek Lembar Lakukan Pemantauan Harga Bahan Pokok Saat Bulan Ramadhan
  • Bangun Sinergitas, Kapolsek Suela Sambangi Kediaman Tokoh Agama
  • Polsek Labuapi Lakukan Pengaturan Lalulintas Siang
  • Bhabinkamtibmas Dan Babinsa Desa Paok Pampang Lakukan Pemantauan Penyaluran BLT DD Tahap I
  • Membuat Hajat Keramaian Harap Lakukan Koordinasi Dengan Kepolisian, Himbau Kapolsek Sakra Barat
©2023 Kabar Kriminal | Design: Newspaperly WordPress Theme